Rekomendasi 9 Jurusan Kuliah yang Berhubungan dengan Bahasa Inggris

Dec 29, 2021
Tidak hanya dalam kehidupan sehari-hari, terdapat pula beberapa bidang pendidikan yang sangat berhubungan sekali dengan Bahasa Inggris. Khususnya dunia perkuliahan yang memiliki begitu banyak penjurusan yang sangat berhubungan sekali dengan Bahasa Inggris.    Sebelum kamu mengetahui jurusan apa yang berhubungan dengan Bahasa Inggris, alangkah baiknya kamu dapat mengetahui terlebih dahulu Tips memilih jurusan kuliah yang tepat.   

Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat

Sebelum kamu masuk kuliah, alangkah baiknya kamu harus memilih jurusan kuliah yang sesuai dengan cita-cita / passion kamu. Jadi, kamu tidak akan menyesal ketika masuk kuliah. Berikut merupakan tips yang dapat kamu ikuti sebelum kamu memilih jurusan kuliah.   
  1. Sesuaikan dengan passion kamu. Hal ini sangat penting untuk dipertimbangkan agar kamu dapat lebih mengerti apa yang akan dipelajari pada saat memilih penjurusan kamu. 
 
  1. Impian. Jika kamu memiliki impian atau cita-cita yang sesuai dengan jurusan yang kamu pilih, akan sangat membantu kamu di dunia pekerjaannya nantinya! 
 
  1. Jangan “ikut-ikutan” teman dalam memilih jurusan, dan harus disesuaikan dengan keinginan kamu sendiri agar kamu tidak menyesal!
 

Jurusan Apa Saja yang Berhubungan dengan Bahasa Inggris? 

Setelah kamu mengetahui Tips memilih jurusan kuliah yang tepat, kamu juga dapat mengetahui jurusan kuliah yang berhubungan dengan Bahasa Inggris. Kamu bisa cek beberapa jurusan di bawah ini. 
  1. Sastra Inggris

  2. Ilmu Komunikasi

  3. Hubungan Internasional

  4. Pendidikan Bahasa Inggris

  5. Ilmu Pariwisata

  6. Manajemen Perhotelan

  7. Ilmu Perpustakaan

  8. Filsafat

  9. Antropologi

  Seperti itulah tips memilih jurusan kuliah yang tepat serta jurusan yang berhubungan dengan Bahasa Inggris.  Jika kamu ingin mengetahui lebih lanjut mengenai info jurusan apa saja yang berhubungan dengan Bahasa Inggris kamu dapat melakukan konsultasi dengan Wall Street! Yuk, daftar sekarang  

Share this post :

More News

Jul 24, 2025
Blog, Lifestyle

Mengubah Kalimat Pasif Menjadi Aktif: Panduan Lengkap Beserta Rumus dan Contoh Praktis

Jul 24, 2025
Blog, News

Passive Voice: Cara Membuat Kalimat Pasif yang Benar dalam Bahasa Inggris

Jul 24, 2025
Blog, Other

Past Continuous Tense: Penjelasan Lengkap Fungsi, Rumus, dan Contoh Penggunaan

Jul 24, 2025
Blog, Other

Simple Past Tense: Cara Mengungkapkan Peristiwa Masa Lalu

Jul 24, 2025
Blog, News

Past Perfect Tense: Menyatakan Kejadian yang Lebih Dulu Terjadi di Masa Lalu

Jul 24, 2025
Blog, News

Bukan Sekadar Belajar, Komunitas Wall Street English Bikin Kamu Tetap Termotivasi Berbahasa Inggris

Contact Us